Rabu, 25 Februari 2015

24 Resep rumah untuk menghilangkan flek hitam di wajah bag. 1

24 Resep rumah untuk menghilangkan flek hitam di wajah bag. 1. Saat flek hitam mencuri kecantikan wajah Anda, Anda pasti ingin menghilangkan flek hitam ini secepat mungkin bukan?
Flek hitam merupakan jenis penyakit kulit yang umum dikenal dengan hiperpigmentasi. Biasanya terjadi pada pipi, di dahi, dagu bagian atas bibir, dan sudah pasti memberikan pemandangan tidak bagus. Masalah ini sangat terkait dengan aktivitas hormon wanita yang disebut estrogen dan
progesteron yang mengakibatkan peningkatan produksi melanin, yaitu pigmen yang memberikan warna pada kulit.
Penyebab utama flek hitam yaitu paparan sinar matahari. Juga  kecemasan, stres tinggi, kehamilan, ada gangguan fungsi kelenjar tiroid, juga efek samping obat-obatan, kosmetik dan banyak lagi yang lainnya.
Sebelum menghabiskan banyak uang membeli lotion atau krim yang mahal untuk menghilangkan flek hitam di wajah, pertama-tama cobalah beberapa cara pengobatan alami dengan biaya yang jauh lebih murah untuk menghilangkan flek hitam di wajah.
Pengobatan herbal sangat dianjurkan dibanding perawatan kimia dan bedah laser untuk menghilangkan flek hitam di wajah. Ramuan alami untuk menghilangkan flek hitam di wajah ini akan mengembalikan nada kulit Anda dan membantu mendapatkan kembali kecantikan wajah dan kepercayaan diri Anda.

Inilah 24 resep rumah yang bisa Anda gunakan untuk menghilangkan flek hitam di wajah:
1. JUS LEMON
Jus lemon adalah cara terbaik untuk menghilangkan flek hitam di wajah. Sifat asam alami dan komponen vitamin C yang ada di dalamnya memperbaiki perbedaan warna (belang) dan mengangkat lapisan luar kulit sehingga menghilangkan flek hitam di wajah.

Cara 1:
Oleskan jus lemon pada area yang belang sambil dipijat ringan selama beberapa detik, diamkan hingga agak kering selama 10 menit, setelah itu bilas dengan air hangat kuku. Lakukan rutin agar efektif menghilangkan flek hitam di wajah.

Cara 2:
Campur jus lemon dan madu dengan komposisi seimbang.
Oleskan sebagai masker dan tutupi dengan handuk hangat selama 15 menit, lalu bersihkan. Jangan malas melakukannya untuk menghilangkan flek hitam di wajah.

Cara 3:
Pasta yang dibuat dari bubuk kunyit dan jus lemon juga ampuh untuk menghilangkan flek hitam di wajah.

CATATAN:
Jus lemon dapat memberi efek yang merugikan bagi kulit jika digunakan lebih dari 20 menit.
Resep untuk menghilangkan flek hitam di wajah ini tidak dianjurkan bagi pemilik kulit sensitif.

2. MINYAK APRIKOT KERNEL
Minyak ini menutrisi kulit, memperbaiki penampilan, meringankan peradangan dan menghilangkan flek hitam di wajah. Minyak ini sangat kaya dengan Vitamin A, C, E dan asam lemak.

3. OATMEAL
Campurkan oatmel tumbuk dengan madu agar membentuk
pasta, lalu oleskan menyebar rata pada area yang terkena untuk menghilangkan flek hitam di wajah.

Diamkan selama 30 menit dan bersihkan dengan air yang hangat. Pasta ini akan bekerja sebagai pengelupas kulit alami dan melarutkan sel-sel kulit mati dan ampuh menghilangkan flek hitam di wajah.

4. MINYAK KASTOR
Celupkan kapas ke dalam minyak kastor dan oleskan pada area flek hitam. Untuk mendapatkan hasil terbaik dalam menghilangkan flek hitam di wajah, diamkan sepanjang malam.

5. MENTIMUN
Mentimun menghidrasi kulit dan membuatnya tetap cerah bersinar. Letakkan potongan mentimun pada area flek hitam dan bersihkan setelah 30 menit.
Lebih baik lagi jika Anda mengkonsumsinya dengan makanan Anda sehingga lebih manjur dalam menghilangkan flek hitam di wajah.

6. BUBUK CENDANA dan AIR MAWAR
Buatlah pasta dengan mencampurkan bubuk cendana dengan air mawar. Oleskan di seluruh wajah.
Diamkan 20 menit lalu bilas dengan air hangat.

Pasta ini akan memberikan Anda kulit yang cerah, melenyapkan penuaan dan menghilangkan flek hitam di wajah.

7. MASKER PEPAYA
Pepaya diketahui memiliki banyak manfaat yang serbaguna. Pepaya juga bekerja mengagumkan untuk kulit kita. Siapkan pepaya matang, lumatkan dan oleskan pada wajah. Diamkan 15-20 menit lalu bersihkan wajah dengan air dingin dan gunakan pelembab. Gunakan masker pepaya 2x seminggu untuk menghilangkan flek hitam di wajah.

Bisa juga mencampurkan pepaya yang dilumatkan dengan 2 sdm madu dan gunakan sebagai masker selama 20 menit.

CATATAN: Bersihkan segera jika Anda merasa ada iritasi.

8. MINYAK ZAITUN
Pijat area flek hitam dengan minyak zaitun selama 2-3 menit, lalu letakkan handuk panas di wajah.
Setelah handuk dingin, bersihkan kelebihan minyak sekaligus menyapu sel kulit mati dan menghilangkan flek hitam di wajah.

9. EKSTRAK BIJI ANGGUR
Ekstrak biji anggur mempunyai sifat anti bakteri, anti virus dan anti jamur untuk mendetoksifikasi kulit. Biji anggur mengandung kalium tinggi, besi, juga kalsium, vitamin dan mineral. Penggunaan terus menerus akan memberikan Anda hasil yang luar biasa untuk menghilangkan flek hitam di wajah.

CATATAN:
Kalau Anda alergi dengan buah yang masam, akan menyebabkan efek yang kurang baik bagi kulit.
Jika setelah penggunaan resep menghilangkan flek hitam di wajah ini, jika Anda mengalami reaksi semacam iritasi.


Air Bidadari VERDA mist, ampuh menghilangkan flek hitam dari wajah cantik Anda, dijamin halal, alami dan aman

Baca Juga:


Tidak ada komentar:

Posting Komentar