Minggu, 18 Januari 2015

Menghilangkan Jerawat Batu

Menghilangkan Jerawat Batu. Jerawat batu dikenal sebagai jerawat yang paling sulit dilenyapkan. Bentuknya yang besar, berwarna hitam, menginfeksi sampai di bawah lapisan permukaan kulit dan menimbulkan rasa nyeri yang membuat penderitanya merasa sangat tidak nyaman.
Jerawat batu bisa menyerang siapa saja tanpa memilih wanita atau pria, dewasa atau remaja. Oleh karena itu semua orang perlu mewaspadai yang namanya jerawat batu karena menghilangkan jerawat batu bisa sangat melelahkan. 


Banyak faktor yang menyebabkan timbulnya jerawat batu, bisa dari faktor keturunan, produksi minyak wajah berlebihan, pola makan kurang sehat, dan bakteri. Orang yang memiliki kulit berminyak lebih mudah dihinggapi jerawat batu dibanding orang yang mempunyai jenis kulit kering. Hal ini diakibatkan pori-pori kulit yang berminyak lebih besar dan tersumbat minyak. Saat inilah bakteri tumbuh subur dan menyebabkan infeksi pada kulit wajah.
Pola makan yang tinggi kadar lemak dan gula juga membantu produksi minyak berlebih di wajah sehingga meningkatkan resiko timbulnya jerawat batu yang menyusahkan. Terlebih ditambah malas membersihkan wajah dan benda-benda yang sering menempel di wajah berakibat makin sulitnya menghilangkan jerawat batu di wajah. 


Kesalahan fatal yang umum dilakukan wanita yaitu menggunakan produk pemutih wajah yang menggunakan bahan kimia untuk menghilangkan jerawat batu. Sebagian besar kosmetika pemutih wajah menggunakan minyak sebagai pelarut untuk melembabkan dan mencegah kulit terbakar sinar matahari yang menyengat. Memang siy di awal pemakaian tidak akan menimbulkan efek negatif, tetapi lama-kelamaan si jerawat batu akan nongol di wajah cantik Anda. Bukannya tambah cantik malah jadi antik deh.


Ada 2 cara menghilangkan jerawat batu yang dapat ditempuh, yaitu cara modern dan cara tradisional alami. Dengan teknik kedokteran modern, menghilangkan jerawat batu dibantu oleh dokter kecantikan yang menggunakan antibiotik dan obat untuk mengurangi minyak. Menghilangkan jerawat batu bisa juga memakai teknik laser dan electrocauterisasi. Menghilangkan jerawat batu dengan cara tradisional memanfaatkan bahan alami seperti lemon, jeruk, tomat dan mentimun sebagai masker wajah. Menghilangkan jerawat batu dengan cara tradisional butuh kesabaran karena prosesnya lebih lama. Akan tetapi menghilangkan jerawat batu dengan cara tradisional jauuuuh lebih aman bagi Anda.

Air Bidadari VERDA mist, jurus aman, alami dan halal menghilangkan jerawat batu dari wajah cantik Anda.


Baca Juga:
Cara alami Merawat Kulit Berminyak
Cara Menghilangkan Komedo dengan Bahan Alami

Tidak ada komentar:

Posting Komentar